
Sri Wahyuningsih, S.Pd.I
Wali Kelas 1 AL-Marwa
Akrab di sapa Ustazah Ayu, beliau merupakan sosok yang happy dan selalu tersenyum. Ia lahir di Dumai, 14 Juni 1990, memiliki hobi volley dan Travelling. Pendidikan terakhirnya ia selesaikan di IAI Tafaqquh Fiddin di dumai. Motto hidupnya adalah kesempatan baru, jangan sia-siakan kesempatanmu untuk menjadi lebih baik. Harapannya untuk SD Qu inabah yaitu menjadi sekolah unggulan di dumai dan menjadikan siswa- siswa yang berprestasi di bidang keagamaan, akademis dan non akademis.